Our Wedding Invitation

Melati & Thoriq

“What counts in making a happy marriage is not so much how compatible you are, but how you deal with incompatibility. A great marriage is not when the perfect couple comes together. It is when an imperfect couple learns to enjoy their differences.”

Kepada Yth. Bapak / Ibu /Saudara/i

Nama Tamu

Melati & Thoriq

Rabu, 09 Oktober 2024

Hari
Jam
Menit
Detik
Assalamualikum Wr. Wb.
Tanpa mengurangi rasa hormat. Kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i serta Kerabat sekalian untuk menghadiri acara pernikahan kami
Sri Melati, S.Pd
Putri dari Bapak Mulyadi & Ibu Suharti
&
Dhiyauddin Thoriq Suganda, S.Pd
Putra dari Bapak Drs. Jajang Yaya Suganda & Ibu Duryati

Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya diciptakan-Nya untukmu pasangan hidup dari jenismu sendiri supaya kamu dapat ketenangan hati dan dijadikannya kasih sayang di antara kamu. Sesungguhnya yang demikian menjadi tanda-tanda kebesaran-Nya bagi orang-orang yang berpikir.

( QS.Ar - Rum 21 )

Wedding Event
Akad Nikah

Rabu, 09 Oktober 2024

Pukul : 09.00 - SELESAI

Lokasi Acara :
Kediaman Mempelai Wanita
Jln. Sumur Wasiat No.148 Blok. Siberuk Ds. Kepongpongan Kec. Talun Kab. Cirebon

Resepsi

Rabu, 09 Oktober 2024

Pukul : 10.00 - SELESAI

Lokasi Acara :
Kediaman Mempelai Wanita
Jln. Sumur Wasiat No.148 Blok. Siberuk Ds. Kepongpongan Kec. Talun Kab. Cirebon

Love Story

Awal Pertemuan

Pertemuan pertama kami terjadi di tempat kami mengajar. Dia datang sebagai guru baru. Pagi itu dia ikut menyambut siswa. Saat itu ku pikir tidak ada yang spesial darinya. Awalnya komunikasi kami terbatas hanya mengenai pekerjaan. Namun seiring berjalannya waktu kami jadi lebih dekat. Tumbuhlah cinta dan kasih sayang pada diri kami.

Menjalin Hubungan

Hubungan kami berlanjut, mengalir begitu saja. Kami tidak memiliki tanggal jadian. Tapi kami paham kalau kami saling memiliki dan mencintai. Pada tanggal 31 Desember 2023 dia dan keluarganya datang menemui keluargaku. Di tanggal tersebut kami bertunangan. Waktu terus berjalan Alhamdulillah kami memutuskan untuk menikah pada tanggal 9 Oktober 2024.
Ucapan & Doa
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi gift
BANK BJB
Sri Melati
0031152220071
Salin Rekening
BANK BJB
Dhiyauddin Thoriq Suganda
0142418037100
Salin Rekening

Melati & Thoriq

Rabu, 09 Oktober 2024

Atas kehaadiran dan doa restunya kami ucapkan terimakasih.